Values
– String adalah sejumlah String yang bisa digunakan berulang-ulang.
1. Buka
file string.xml
pada folder res/values.
2. Untuk
membuat string baru, klik tombol Add… di sebelah kanan.
3. Seleksi
String
dan klik tombol OK.
4. Klik
string yang baru tercipta dan isikan Name dan Value seperti berikut:
Name : nama
Value : Misbakhul
Mustofin
String
tersebut jika dipanggil dengan nama “nama”, dan yang akan muncul di
layout adalah “Misbakhul Mustofin”.
5. Untuk
mencobanya, buka file main.xml dengan mode code xml.
Kemudian rubah text pada TextView menjadi "@string/nama".
6. Save project dan kemudian lihat pada mode Layout.
7. Untuk menjalankan program, Klik Kanan pada Project - Run As - Android Application.
Tunggu beberapa saat, karena membutuhkan cukup banyak waktu untuk menampilkan emulatornya.
Untuk Tutorial Values tipe Strings pada Android hanya sampai di sini.
Jangan lewatkan tutorial selanjutnya.
Semoga tutorial singkat ini bermanfaat.
Kritik dan saran sangat saya harapkan.
Terima Kasih.
Happy Coding ^_^
Jangan lewatkan tutorial selanjutnya.
Semoga tutorial singkat ini bermanfaat.
Kritik dan saran sangat saya harapkan.
Terima Kasih.
Happy Coding ^_^
No comments:
Post a Comment